Implementasi SAK EMKM Dalam Meningkatkan Akuntabilitas Laporan Keuangan : Studi Kasus UMKM MAWAR

Authors

  • Rifda Adila Universitas Negeri Jakarta
  • I Gusti Ketut Agung Ulupui Universitas Negeri Jakarta
  • Tri Hesti Utaminingtyas Universitas Negeri Jakarta

Keywords:

Akuntansi, Laporan Keuangan, SAK EMKM, UMKM

Abstract

Abstrak

Standar Akuntansi Keuangan Entitas Mikro, Kecil dan Menengah (SAK EMKM) bertujuan untuk memudahkan pengelola UMKM dalam menyajikan laporan keuangan. Tujuan utama dari penelitian ini adalah menetahui penyajian laporan keuangan yang dilakukan pengelola UMKM MAWAR Jenis penelitian ini penelitian kualitatif. Untuk mendapatkan data, peneliti melakukan wawancara mendalam dan melakukan obsevasi patisipatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Laporan Keuangan UMKM MAWAR belum disusun seperti acuan yang ditetapkan SAK EMKM. Peneliti membuat hasil laporan keuangan yang penyajiannya sesuai dengan SAK EMKM yaitu Laporan Posisi Keuangan, Laporan Laba Rugi dan Catatan atas Laporan Keuangan (CaLK). Kemudian peneliti memberikan edukasi terkait penyusunan laporan keuangan yang mengacu pada SAK EMKM kepada pengelola UMKM dan memotivasi pengelola untuk mulai menerapkan SAK EMKM. Kini, pengelola UMKM MAWAR sudah mulai menerapkan SAK EMKM.

 

 

 

Kata Kunci      : Akuntansi, Laporan Keuangan, SAK EMKM, UMKM

 

 

Abstract

 

Financial Accounting Standards for Micro, Small and Medium Entities (SAK EMKM) aims to facilitate MSME managers in presenting financial reports. The main purpose of this research is to know the presentation of financial statements by MAWAR MSME managers. This type of research is a qualitative research. To obtain data, researchers conducted in-depth interviews and conducted participatory observations. The results of the study indicate that the MAWAR MSME Financial Report has not been prepared according to the reference set by SAK EMKM. Researchers make the results of financial statements that are presented in accordance with SAK EMKM, namely the Statement of Financial Position, Income Statement and Notes to Financial Statements (CaLK). Then the researchers provided education related to the preparation of financial reports that refer to SAK EMKM to MSME managers and motivated managers to start implementing SAK EMKM. Now, MAWAR MSME managers have started implementing SAK EMKM.

 

 

 

Keywords: Accounting, Financial Statements, SAK EMKM, MSME

References

Alfian, A. P. (2014). Laporan Analisis Daya Saing UMKM Di Indonesia.

Amani, T. (2018). Penerapan SAK-EMKM Sebagai Dasar Penyusunan Laporan Keuangan UMKM (Studi Kasus di UD Dua Putri Solehah Probolinggo). Jurnal IIlmiah Ilmu Akuntansi , Keuangan Dan Pajak, 2(Juli 2018), 15–19.

Amri, A. (2020). Dampak Covid-19 Terhadap UMKM di Indonesa. JURNAL BRAND, 2 No.1(Juni 2020), 123.

Dwi martani, sylvia veronica, ratna wardhani, aria f. edward T. (2019). Akuntansi Keuangan (2nd ed.). salemba empat.

Ismadewi, N. K., Herawati, N. T., & Atmaja, A. T. (2017). Penyusunan Laporan Keuangan Sesuai Dengan Standar Akuntansi Keuangan Entitas Mikro, Kecil, dan Menengah (SAK EMKM) Pada Usaha Ternak Ayam Boiler. E-Journal S1 Ak Universitas Pendidikan Ganesha, 8 No. 2, 8. https://doi.org/10.23887/jimat.v8i2.13455

Kieso, D., Warfield, T., & Weygandt, J. J. (2018). Intermediate Accounting IFRS Edition (3rd ed.). John Wiley & Sons, Incorporated,.

Matthew B. Miles, A. Michael Huberman, J. S. (2018). Qualitative data Analysis (4th ed.). SAGE.

Nainggolan, E. U. (2020). UMKM Bangkit, Ekonomi Indonesia Terungkit. DJKN Article. https://www.djkn.kemenkeu.go.id/artikel/baca/13317/UMKM-Bangkit-Ekonomi-Indonesia-Terungkit.html

No. 239/PMK/03/2021, Pub. L. No. Bab III Pasal 5 (6) (2021). https://pajak.go.id/pemberian-fasilitas-pajak-terhadap-barang-dan-jasa-yang-diperlukan-dalam-rangka-penanganan-pandemi

No. 9/PMK.03/2021, Pub. L. No. 9 (2021). https://pajak.go.id/sites/default/files/lampiran/PMK No. 9 Th 2021.pdf

Purnamasari, R. (n.d.). Perkembangan SAK Di Indonesia. PPAK. https://www.ppak.co.id/dokumen/artikel-berita/Perkembangan SAK di Indonesia.pdf

Ramadhan, B. (2020). UMKM Jadi Kunci Kebangkitan Ekonomi Usai Pandemi Covid-19. Republik.Co.Id. https://www.republika.co.id/berita/qeaczs330/umkm-jadi-kunci-kebangkitan-ekonomi-usai-pandemi-covid19

Rawun, Y., & N, O. (2019). Penerapan Standar Akuntansi Keuangan EMKM Dalam Penyusunan Laporan Keuangan pada UMKM (Suatu Studi UMKM Pesisir Di Kecamatan Malalayang Manado). Jurnal.Pcr.Ac.Id, 12, 62–63.

SAK EMKM, (2016). http://iaiglobal.or.id/v03/files/file_sak/emkm/

Sayyid, A. (2015). Pemeriksaan Fraud Dalam Akuntansi Forensik Dan Audit Investigatif. Al-Banjari : Jurnal Ilmiah Ilmu-Ilmu Keislaman, 13(2), 137–162. https://doi.org/10.18592/al-banjari.v13i2.395

UU. No. 20 tahun 2008, Pub. L. No. Bab 3 Pasal 4 dan pasal 5 (2017). https://www.ojk.go.id/

UU No. 20 Tahun 2008 tentang UMKM, Pub. L. No. UU nomor 20 tahun 2008. https://www.ojk.go.id/sustainable-finance/id/peraturan/undang-undang/Pages/Undang-Undang-Republik-Indonesia-Nomor-20-Tahun-2008-Tentang-Usaha-Mikro,-Kecil,-dan-Menengah.aspx

Published

2021-08-26

How to Cite

Adila, R., Ulupui, I. G. K. A. ., & Utaminingtyas, T. H. (2021). Implementasi SAK EMKM Dalam Meningkatkan Akuntabilitas Laporan Keuangan : Studi Kasus UMKM MAWAR. Jurnal Akuntansi, Perpajakan Dan Auditing, 2(2), 176 - 195. Retrieved from http://103.8.12.68/index.php/japa/article/view/348